Edinburgh – Berbagai Destinasi Wisata Kota Kelahiran Harry Potter

Edinburgh – Berbagai Destinasi Wisata Kota Kelahiran Harry Potter

Edinburgh adalah ibu kota Skotlandia dan salah satu kota terbesar di Britania Raya. Tempat ini terletak di antara sungai Almond dan Esk di tepi selatan Firth of Forth, di wilayah bersejarah Lothian, yang dibatasi di sisi selatannya oleh Pegunungan Pentland. Berbagai Lokasi Menarik Wisata Edinburgh Yang Wajib Dikunjungi Bagi anda…