Wisata Hobbiton Movie Keindahan Dunia Memanjakan Mata
Wisata Hobbiton adalah salah satu destinasi wisata yang menarik dan unik di Selandia Baru. Wisata ini menawarkan pengalaman berjalan-jalan di desa para hobbit, tokoh fiksi dari film The Hobbit dan The Lord of The Rings. Destinasi ini terletak di perbukitan Waikato, tepatnya di wilayah Matamata, Pulau Utara. Tempat wisata yang…